• Our Partners:

Apa itu Encoder? Mengenal Pengertian Encoder

Mengenal Pengertian Encoder

Pengertian Encoder Untuk membahas seputar pengertian encoder, terdapat dua hal yang perlu Anda pahami yaitu encoder secara umum dan juga encoder di dalam logika digital. 1. Encoder Secara Umum  Pengertian encoder secara umum merupakan sebuah peralatan yang berfungsi untuk mempersingkat jalur input awal yang memiliki jumlah yang banyak untuk bisa menjadi output dengan jumlah yang … Baca Selengkapnya

Apa itu Communication Server? Mengenal Pengertian Communication Server

Apa itu Communication Server? Mengenal Pengertian Communication Server

Pengertian Communication Server Communication Server merupakan sebuah perangkat lunak komunikasi yang digunakan untuk transfer data. Communication Server juga digunakan untuk keperluan built-in teknologi serta algoritma yang akan memberikan transmisi data cerdas. Kemudian data tersebut akan secara otomatis bisa menyesuaikan parameter terhadap pemakai maupun yang memerlukan proses. Communication Server menyediakan software yaitu: Sebuah sistem integrasi untuk … Baca Selengkapnya

Apa itu Codec? Mengenal Pengertian Codec

Apa itu Codec? Mengenal Pengertian Codec

Pengertian Codec Codec adalah kependekan dari codec-decoder yang juga memiliki arti lain yaitu compressor-decompressor. Meskipun begitu, banyak juga yang menyebutnya sebagai kompressor. Sebenarnya penggunaan istilah kompressor sudah tepat. Hal ini karena tujuan melakukan codec yaitu bagaimana cara menyimpan data dengan ukuran sekecil mungkin. Bagi Anda yang berkecimpung di dunia videografi, tentu sudah tidak asing lagi … Baca Selengkapnya

Apa itu Arsitektur Jaringan? Mengenal Pengertian Arsitektur Jaringan

Mengenal Pengertian Arsitektur Jaringan

Pengertian Arsitektur Jaringan Apa itu arsitektur jaringan? Arsitektur jaringan bisa dikatakan sebagai rancangan arus komunikasi pada media elektronik. Aritektur jaringan juga merupakan himpunan layer atau lapisan serta protokol. Layer tersebut nantinya bertujuan untuk memberikan layanan pada layar yang terdapat di atasnya. Pembagian Arsitektur Jaringan Arsitektur dibagi menjadi tiga yaitu LAN, MAN, dan WAN. Ketiganya akan … Baca Selengkapnya

Apa itu E-Banking? Mengenal Pengertian E-Banking

Apa itu E-Banking

E-Banking atau juga dinamakan Internet Banking adalah aktivitas atau transaksi pembayaran maupun transaksi yang lainnya dengan menggunakan koneksi internet menuju sebuah website yang sudah dilengkapi dengan sistem keamanan. E-Banking merupakan hasil dari perkembangan teknologi dan informasi yang memudahkan sektor perbankan di dalam menjalankan kegiatan atau aktivitas berupa transaksi. Manfaat E-Banking Sebenarnya penggunaan E-Banking tidak jauh … Baca Selengkapnya

Apa itu DSP? Mengenal Pengertian Digital Signal Processor (DSP)

Pengertian Digital Signal Processor

Pengertian Digital Signal Processor Digital Signal Processor atau yang disingkat DSP merupakan sebuah rangkain yang terintegrasi layaknya mikroprosesor. Akan tetapi, arsitekturnya mempunyai spesifikasi untuk bisa menjalankan pemrosesan data dekrit berkecepatan tinggi misalnya fast fourier transform dan proses filtring. Kelebihan inilah yang menjadikan Digital Signal Processor lebih baik jika dibandingkan dengan mikroprosesor maupun mikrokontroler di dalam memproses sinyal. … Baca Selengkapnya

Apa Itu Konektor Fiber Optik? Mengenal Pengertian Konektor Fiber Optik

Mengenal Pengertian Konektor Fiber Optik

Sudah banyak yang menggunakan FO atau fiber optik. Kabel fiber optik merupakan jenis kabel yang terbuat dari serat kaca sangat halus yang telah dicampur dengan bahan plastik. Peran dari serat tersebut adalah memandu dari gelombang cahaya yang terbuat dari silika berukuran sangat kecil dan ringan namun bisa menghantarkan informasi dalam jumlah besar. Terdapat beberapa jenis … Baca Selengkapnya

Apa itu Konektor RCA? Mengenal Pengertian Konektor RCA

Mengenal Pengertian Konektor RCA

Konektor merupakan sebuah antarmuka fisik yang digunakan untuk menghubungkan antara satu perangkat dengan perangkat yang lain untuk bisa mengalirkan listrik. Salah satu jenis konektor yang sering digunakan di dalam perangkat elektronik yaitu konektor display video. Konektor ini digunakan untuk mengalirkan sinyal gambar untuk dimunculkan pada layar penampil misalnya monitor dan televisi. Di dalam penerapannya, ada … Baca Selengkapnya

Apa itu Overclock? Mengenal Pengertian Overclock

Apa itu Overclock

Pengetian Overclock Pernah mendengar istilah overclock atau overclocking? Bagi Anda setiap hari selalu berurusan dengan dunia komputer, tentu istilah ini tidak asing. Overclock merupakan sebuah teknik atau cara yang dilakukan untuk meningkatkan kinerja komputer. Adapun bagian yang nantinya akan “dipaksa” untuk bekerja lebih keras adalah clock rate. Artinya komponen tersebut akan menjalankan tugas yang lebih … Baca Selengkapnya

Apa itu PowerShell? Mengenal Pengertian PowerShell

Apa itu PowerShell

Pengertian PowerShell PowerShell merupakan jenis command line interface yang dan sebuah teknik pemrograman berorientasi objek untuk sistem operasi Windows. PowerShell banyak digunakan oleh para administrator yang setiap hari selalu berurusan dengan Windows Server dalam melakukan berbagai pengaturan jaringan untuk server yang berbasis Windows. PowerShell menyediakan fitur API atau Application Program Interface. yang bisa diakses oleh aplikasi … Baca Selengkapnya