• Our Partners:

5+ Contoh Teks Debat Beserta Unsurnya, Yuk Disimak!

Contoh Teks Debat

Dalam bahasa Indonesia, teks debat adalah teks yang isinya tentang pernyataan dan argumentasi dari beberapa pihak yang berdebat mengenai sesuatu hal. Debat sendiri bertujuan untuk mengkaji, mendiskusikan, serta memutuskan perbedaan yang ada. Ada  beberapa unsur yang terkandung dalam teks debat antara lain mosi, tim afirmasi, tim oposisi, tim netral, moderator, dan notulen. Mosi merupakan topik … Baca Selengkapnya

10 Bentuk Pemerintahan Yang Harus Dipahami, Yuk Disimak!

Bentuk Pemerintahan

Pemerintahan yang berdaulat merupakan salah satu dari unsur-unsur pembentuk negara. Secara umum, pengertian pemerintahan adalah segala kegiatan yang dilakukan negara guna menyelenggarakan kesejahteraan rakyat serta kepentingan negara yang meliputi eksekutif, legislatif, dan yudikatif dari pemerintah pusat sampai pemerintah daerah. Sedangkan secara khusus, pemerintahan diartikan sebagai segala kegiatan yang diselenggarakan hanya oleh eksekutif saja, dalam hal … Baca Selengkapnya

17+ Suku Bangsa di Indonesia Beserta Penjelasannya, Yuk Disimak!

Suku Bangsa di Indonesia

Indonesia memiliki lebih dari 1.300 kelompok etnik atau suku bangsa. Dari jumlah tersebut, suku Jawa merupakan kelompok suku terbesar yakni mencapai 40 persen dari total populasi. Suku Jawa dapat ditemui di hampir pelosok Nusantara. Hal ini dikarenakan banyak anggota suku Jawa yang bertransmigrasi ke pulau-pulau lain di luar pulau Jawa. Tak hanya itu, anggota suku … Baca Selengkapnya

5+ Contoh Teks Drama (2, 4, 5, 8 Orang) Yang Harus Diketahui, Yuk Disimak!

Contoh Teks Drama

Teks drama dalam bahasa Indonesia adalah teks yang berisi kisah atau cerita yang menggambarkan kehidupan dan watak yang disampaikan melalui dialog atau tingkah laku yang dipentaskan. Seperti halnya teks persuasi atau teks eksplanasi, teks drama juga memiliki struktur tersendiri seperti prolog, dialog, dan epilog. Prolog adalah pengantar, sedangkan epilog adalah penutup. Baik prolog maupun epilog … Baca Selengkapnya

10+ Contoh Slip Gaji Sederhana, Karyawan dan Guru, Yuk Disimak!

Kumpulan Contoh Slip Gaji

Gaji (wages) adalah salah satu metode pembayaran upah yang didasarkan atas lama waktu mengerjakan satu tugas atau dihitung menurut tingkat upah per jam, tanpa memerhatikan kualitas dan kuantitas produk yang dihasilkan. Gaji yang dibayarkan biasanya disertai dengan diberikannya slip gaji kepada pekerja. Pemberian slip gaji ini sebenarnya tidak diatur dalam UU Ketenagakerjaan. Namun, dalam Peraturan … Baca Selengkapnya

Belajar Hukum Boyle : Bunyi, Rumus, Contoh Soal dan Pembahasannya

Belajar Hukum Boyle

Belajar Hukum Boyle – Sebagaimana telah dipahami bahwa gas bersifat menempati ruang, bergerak secara acak, dapat dimampatkan, memiliki tekanan, dan mudah berdifusi. Karena itu, gas memiliki besaran makroskopik seperti volume, tekanan, dan suhu yang dapat diukur di laboratorium. Selain itu, gas juga memiliki besaran mikroskopik seperti kecepatan molekul, momentum molekul, dan energi kinetik molekul. Berbeda … Baca Selengkapnya

5+ Contoh Teks Biografi tentang Orang Tua, Pahlawan dan Lain-lain

Contoh Teks Biografi untuk Ibu Dll

Contoh Teks Biografi – Teks biografi dalam bahasa Indonesia adalah teks yang isinya mengenai perjalanan kisah hidup seseorang (tokoh dan lain sebagainya) yang ditulis oleh orang lain. Umumnya, hal-hal yang dikupas dalam teks biografi menyangkut identitas sang  tokoh, berbagai peristiwa yang dialami sepanjang hidup hingga penghargaan yang diraih. Adapun tujuan dibuatnya teks biografi ini adalah  … Baca Selengkapnya

5+ Contoh Teks Diskusi Berbagai Topik Beserta Strukturnya, Yuk Disimak!

Contoh Teks Diskusi Beserta Strukturnya

Dalam bahasa Indonesia, yang dimaksud dengan teks diskusi adalah teks yang isinya mengenai dua pendapat yang berbeda tentang sesuatu hal atau permasalahan yang menjadi polemik di tengah masyarakat. Sebagaimana teks eksplanasi, teks persuasif, atau teks lainnya, teks diskusi juga memiliki karakteristik kebahasaan tersendiri antara lain digunakannya konjungsi pertentangan seperti sedangkan, tetapi, tidak … tetapi, bukan … Baca Selengkapnya

10+ Contoh Surat Izin Yang Baik dan Benar, Sudah Tahu Belum?

Kumpulan Contoh Surat Izin

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, yang dimaksud surat izin adalah surat yang berisi tentang keterangan bahwa sang pemegang surat itu diberi izin melakukan sesuatu atau tidak dapat melakukan sesuatu karena alasan tertentu seperti tidak dapat masuk sekolah atau tidak dapat masuk kerja. Surat izin merupakan jenis surat resmi yang dapat ditulis atas nama seseorang ataupun … Baca Selengkapnya

15+ Contoh Energi Alternatif Yang Harus Diketahui, Yuk Disimak!

Contoh Sumber Energi Alternatif

Belakangan ini kita kerap mendengar perlunya energi alternatif sebagai pengganti energi fosil yang dituding sebagai penyebab utama kerusakan lingkungan yang terjadi selama ini. Energi alternatif ini tidak hanya lebih bersahabat dengan lingkungan tetapi juga lebih murah, mudah diperoleh, dan ekonomis. Dengan demikian, energi alternatif adalah energi yang digunakan dengan tujuan untuk menghentikan penggunaan energi konvensional … Baca Selengkapnya