• Our Partners:

Rumah Adat Banten : Keunikan dan Ciri Khas Beserta Gambarnya

Rumah Adat Banten

Rumah Adat Banten – Indonesia kaya akan rumah adat yang sangat unik dan juga beragam. Seperti sebelumnya telah dibahas mengenai rumah adat Bolon suku Batak, Sumatera Utara. Selanjutnya kita berpindah ke Pulau Jawa, yaitu Banten. Daerah Banten juga memiliki rumah adat dengan ciri khas dan keunikannya. Rumah adat Banten sendiri berasal dari rumah yang didiami … Baca Selengkapnya

Rumah Adat Jambi : Keunikan dan Ciri Khasnya Beserta Gambarnya

Rumah Adat Jambi

Jambi adalah salah satu provinsi di Sumatera yang terletak di pesisir timur bagian tengah Pulau Sumatera. Kebudayaan Jambi banyak dipengaruhi oleh kebudayaan Melayu. Hal ini dikarenakan mayoritas penduduk Jambi adalah suku Melayu Jambi (penduduk asli Jambi). Salah satu bentuk kebudayaan Jambi dapat dilihat dari rumah adatnya. Nah, artikel ini akan menjelaskan tentang rumah adat Jambi … Baca Selengkapnya

Rumah Adat Batak : Keunikan dan Ciri Khasnya Beserta Gambarnya

Bentuk Rumah Adat Batak

Kekayaan budaya Indonesia sangatlah beragam, salah satunya ialah rumah adat yang menjadi ciri khas dari daerah-daerah di Indonesia. Rumah adat memiliki daya tarik tersendiri bagi banyak orang karena keunikannya, sehingga pada zaman sekarang ini banyak dikunjungi oleh masyarakat lokal maupun masyarakat luar negeri yang ingin melihatnya secara langsung, termasuk rumah adat batak dari Sumatera Utara. … Baca Selengkapnya

Rumah Adat Jawa Timur : Keunikan dan Ciri Khasnya Beserta Gambarnya

Rumah Adat Jawa Timur

Indonesia mempunyai beragam ciri budaya, salah satunya adalah Rumah adat. Rumah adat yang dimiliki oleh setiap wilayah di Indonesia berbeda. Biasanya ciri khas rumah adat yang ada disetiap wilayah di Indonesia menggambarkan wilayah tersebut. Salah satunya yaitu Rumah adat dari Jawa Timur yaitu Rumah Joglo. Rumah joglo ini mempunyai atap dengan model seperti sebuah gunung … Baca Selengkapnya

Seputar Rumah Adat Maluku : Keunikan dan Ciri Khasnya Beserta Gambarnya

Rumah Adat Maluku

Indonesia sungguh negara yang sangat kaya baik alamnya maupun kebudayaannya. Di setiap wilayah, suku bangsa, pasti ditemukan kearifan lokal yang menjadi harta berharga bagi Indonesia, salah satunya adalah rumah adat. Termasuk Maluku, Maluku merupakan salah satu provinsi di Indonesia bagian timur yang seni, budaya, dan hasil buminya cukup kaya. Provinsi ini memiliki rumah adat dengan … Baca Selengkapnya