• Our Partners:

Fitur Baru Dan Yang Dihilangkan di Windows 10 21H2

Fitur Baru Dan Yang Dihilangkan di Windows 10 21H2

Windows 11 yang baru kini sedang gencar-gencarnya didistribusikan ke pengguna, tetapi itu tidak berarti Windows 10 sudah mati dan terkubur. Sistem operasi ini masih penting bagi Microsoft, dan kita dapat melihatnya dengan dirilisnya Windows 10 versi 21H2 yang akan datang. Pembaruan baru umumnya akan terasa sama, tetapi ada beberapa tambahan baru yang mungkin ingin anda … Baca Selengkapnya

Yang Akan Diumumkan Dalam Gelaran Microsoft Ignite 2021

Yang Akan Diumumkan Dalam Gelaran Microsoft Ignite 2021

Microsoft Ignite adalah konferensi terbesar Microsoft, dan meskipun kali ini masih digelar secara virtual, akan ada banyak hal baru yang akan diumumkan. Berikut adalah ikhtisar singkat dari beberapa berita lain dari Ignite yang akan menarik diikuti nantinya. Windows 11  OS klien terbaru Microsoft mendapatkan kemampuan distribusi dan manajemen baru dengan layanan distribusi Windows Update for … Baca Selengkapnya

Windows 11 Alami Bug Menu Konteks dan File Explorer Lambat

Windows 11 Alami Bug Menu Konteks dan File Explorer Lambat

Windows 11 mulai diluncurkan pada 5 Oktober dan muncul dengan beberapa masalah yang diketahui, sebagian besar terkait dengan layanan printing. Seperti yang nesabamedia.com laporkan sebelumnya, Microsoft telah mengkonfirmasi dan menawarkan perbaikan untuk masalah kinerja yang dialami pada perangkat AMD yang menjalankan versi terbaru Windows 11. Selain itu, Microsoft juga telah mengkonfirmasi laporan penggunaan memori yang … Baca Selengkapnya

Pengguna Windows 11 Keluhkan Snipping Tool Tidak Bisa Digunakan

Pengguna Windows 11 Keluhkan Snipping Tool Tidak Bisa Digunakan

Windows 11 yang baru diluncurkan hadir dengan peningkatan besar-besaran, tetapi di sisi lain, itu juga mencakup serangkaian masalah yang dihadapi pengguna baru-baru ini. Salah satu permasalahan itu tampaknya mempengaruhi Snipping Tool, yang pada dasarnya telah di-refresh untuk Windows 11, sehingga kini hadir dengan penyempurnaan penting, termasuk mode gelap. Namun ternyata, pengguna mengklaim Snipping Tool tidak … Baca Selengkapnya

Yang Baru di Windows 11: Windows Update Settings

Yang Baru di Windows 11 Windows Update Settings

Di kesempatan kali ini, nesabamedia.com akan berbicara tentang Windows Update Settings di Windows 11. Selain Start Menu yang didesain ulang, Taskbar, dan fitur lainnya, Microsoft juga telah membuat perubahan di aplikasi Settings-nya. Dibandingkan dengan aplikasi Settings di Windows 10, aplikasi Settings di Windows 11 memiliki antarmuka baru dan nama baru untuk berbagai kategori dan halaman. … Baca Selengkapnya

Windows 11 Diserang Bug Aneh, Banyak Folder Kosong Muncul di Direktori Sistem

Windows 11 Diserang Bug Aneh, Banyak Folder Kosong Muncul di Direktori Sistem

Sebuah bug yang cukup aneh yang memengaruhi PC Windows 11 diketahui telah menyebabkan banyak folder kosong muncul di dalam direktori sistem. Masalah ini pertama kali diungkapkan oleh Born City dan kemudian mendapat sorotan media massa. Masalah yang terjadi adalah, tiba-tiba saja sistem Windows “membanjiri” komputer dengan folder kosong yang dimulai dengan ekstensi “tw” dan memiliki … Baca Selengkapnya

Hal-Hal Yang Dulu Tidak Bisa Dilakukan, Kini Hadir di Windows 11

Hal-Hal Yang Dulu Tidak Bisa Dilakukan, Kini Hadir di Windows 11

Setiap kehadiran sistem operas baru, ada beberapa peningkatan dibandingkan dengan versi sebelumnya. Begitu pula dengan Windows 11. Ada berbagai fitur keren baru yang telah dimasukkan Microsoft ke dalam OS baru tersebut. Di sini, nesabamedia.com akan membahas sejumlah fitur dan kemampuan baru Windows 11, yang sebelumnya tidak anda temukan di Windows 10 atau Windows yang lebih … Baca Selengkapnya

PowerToys Versi 0.49 Diluncurkan Untuk Windows 10

PowerToys Versi 0.49 Diluncurkan Untuk Windows 10

Microsoft telah merilis pembaruan besar PowerToys untuk Windows 10 menjadi ke versi 0.49. Ini termasuk pembaruan yang terutama berfokus pada modernisasi antarmuka pengguna PowerRename, menambahkan aplikasi mouse, dan mengintegrasikan konferensi video dengan rilis standar.  Antarmuka pengguna baru PowerRename kini lebih mencerminkan UI Windows 11 modern, dengan referensi ekspresi khusus yang berguna dan spesifikasi desain file. … Baca Selengkapnya

Windows 11 Vs Chrome OS, Mana Yang Lebih Sesuai Kebutuhan?

Windows 11 Vs Chrome OS, Mana Yang Lebih Sesuai Kebutuhan

Microsoft Windows dan Google Chrome OS adalah dua sistem operasi desktop paling populer di dunia. Keduanya berjalan di laptop yang sama saat ini, dengan Chromebook yang cenderung lekat dengan perangkat murah. Anda bisa melihat laptop yang hampir identik berdampingan, satu dengan Windows 11 dan satu lagi dengan Chrome OS. Hal tersebut membuatnya layak untuk mempertimbangkan … Baca Selengkapnya

Konsep Windows 12 Adalah Segalanya Yang Dibutuhkan Windows 11

Konsep Windows 12 Adalah Segalanya Yang Dibutuhkan Windows 11

Windows 11 sudah tersedia untuk diunduh dan dipasang tiga mingguan ini, meskipun beberapa fitur baru utama, seperti dukungan untuk aplikasi Android, saat ini belum hadir dalam rilis yang tersedia secara umum. Dukungan aplikasi Android saat ini hanya bisa diuji coba jika anda telah bergabung dengan program Windows Insider. Meskipun ada banyak hal yang direkomendasikan, Windows … Baca Selengkapnya