Developer: Nikon | |
OS: Windows | |
Lisensi: Freeware | |
Ukuran: 159MB | |
Mungkin diantara Anda masih bingung bagaimana agar sistem Windows bisa dengan mudah membaca format RAW dari kamera Nikon, karena memang RAW memiliki format khusus dan tentu saja membutuhkan Codec. Untuk mengatasi masalah ini, maka tak perlu pusing karena bisa menggunakan Nikon NEF Codec.
Apa itu Nikon NEF Codec? Nikon NEF Codec adalah sebuah software yang didesain khusus untuk dapat digunakan oleh pengguna Windows, di mana dengan menggunakan Nikon NEF Codec maka pengguna akan memasang Codec khusus yang ampu menampilkan gambar RAW dari kamera Nikon yang mereka miliki. Sehingga nantinya sistem Windows bisa dengan mudah membaca gambar dengan format tersebut.
Nikon NEF Codec memang telah menjadi salah satu software yang banyak digunakan, karena memang kemampuannya yang mampu mengintegrasikan gambar dalam format RAW menjadi mudah dibaca, yaitu dengan memasang format NEF. Sehingga nantinya perangkat Windows bisa mengelola berkas NEF yang mana sama seperti format populer lainnya seperti JPG dan PNG.
Fitur dan Keunggulan Nikon NEF Codec
Nikon NEF Codec adalah sebuah software yang memberikan akses kepada pengguna untuk menginstal format NEF ke dalam sistem Windows, format ini adalah jenis format yang sering kita dapatkan pada hasil kamera yang terdapat di Nikon, maka dari itu tidak disediakan secara khusus formatnya di Windows.
Sebagian dari Anda mungkin memang tak menyukai bagaimana gambar harus dikonversi untuk bisa didukung di Windows, cara tersebut memang efektif namun akan mengurangi resolusi dan ketajaman dari format RAW yang memang telah disimpan melalui kamera bawaan Nikon.
Namun sebenarnya, pengguna Windows hanya perlu memasang format Codec yang nantinya bisa membaca format RAW seperti NEF dari kamera Nikon yang Anda miliki. Caranya mudah dan hanya perlu memasang Nikon NEF Codec.
Tertarik menggunakan Nikon NEF Codec? Simak apa saja kelebihannya di bawah ini:
Image Editing Program
Seperti dukungan format gambar pada umumnya, Nikon NEF Codec memungkinkan format NEF agar bisa mendukung dimasukkan ke berbagai macam program untuk proses editing.
Support ViewNX
ViewNX merupakan sebuah software yang dikembangkan oleh Nikon, di mana memungkinkan Nikon NEF Codec untuk bisa ditinjau dengan menggunakan aplikasi pihak ketiga.
Support Windows
Untuk dukungan OS, Nikon NEF Codec ini memberikan dukungannya untuk bisa digunakan di berbagai macam versi OS Windows. Kini pengembangannya memungkinkan untuk bisa menginstal Nikon NEF Codec di Windows 7, 8, 8.1 dan 11.
Thumbnail
Sistem Windows nantinya sudah bisa membuka format gambar NEF, tetapi bukan hanya itu saja melainkan memberikan dukungannya untuk memperlihatkan pratinjau.
Download Nikon NEF Codec Terbaru
Nikon NEF Codec adalah software yang memungkinkan pengguna Windows untuk dapat menginstal format Codec dari NEF, Nikon NEF Codec juga mendukung di versi lawas Windows. Download Nikon NEF Codec terbaru dan gratis untuk Windows melalui link dibawah ini:
Editor: Muchammad Zakaria
Jangan sampai ketinggalan informasi terkini seputar teknologi dan tutorial terbaru dari Nesabamedia.com: