• Our Partners:

Download PixelLab for PC Gratis (Terbaru 2024)

PixelLab for PC logo Developer: PixelLab
OS: Windows 7, 8, 10, 11
Lisensi: Freeware
Ukuran: 24MB
1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars Click to voteLoading...



Apakah kamu suka mengabadikan momen tertentu baik bersama teman, keluarga, atau pasanganmu? Momen-momen penting memang harus kamu abadikan sebagai kenang-kenangan karena pernah melaluinya bersama.

Untuk mengabadikan momen tersebut, umumnya seseorang akan berfoto bersama. Mengambil foto pun sudah cukup menggunakan kamera smartphone. Apalagi banyak ponsel yang hadir dengan kualitas kamera yang bagus.

Akan tetapi, beberapa orang masih merasa perlu menambahkan sentuhan lain pada foto tersebut. Itulah mengapa mereka menggunakan aplikasi edit foto lalu melakukan beberapa tambahan sehingga fotonya terlihat lebih menarik.

Salah satu aplikasi yang bisa kamu andalkan untuk mengedit foto adalah PixelLab for PC. Ya, sesuai namanya bahwa aplikasi yang satu ini sekarang sudah hadir untuk versi PC. Kamu bisa menginstalnya di komputer atau laptopmu dan mulailah melakukan proses editing.

Fitur dan Keunggulan PixelLab for PC

Download PixelLab for PC

PixelLab for PC akan memberikan pengalaman berbeda dibandingkan saat kamu menggunakan versi mobile. Untuk tampilan serta fitur-fiturnya bisa dikatakan masih sama. Adapun beberapa fiturnya yaitu:

1. Interface

Karena aplikasi ini versi desktop, tentunya akan memberikan pengalaman berbeda dari segi tampilannya. Kamu akan mendapatkan tampilan aplikasi yang terasa lebih lega karena ukurannya lebih besar pada layar komputer/laptopmu.

Ini membuatmu lebih mudah dalam mencari dan menemukan menu atau tool yang akan kamu gunakan. Dengan begitu, hasil foto yang kamu edit nanti akan lebih baik.

2. Tools Lengkap

Menggunakan aplikasi editing dengan tool yang tidak lengkap pastinya akan menyulitkanmu. Apalagi kamu orangnya yang memang totalitas dan benar-benar ingin menghasilkan foto yang berbeda dari yang lain.

Kamu memerlukan beberapa tool khusus untuk mewujudkan hal tersebut. Jangan khawatir, PixelLab for PC sudah menyediakan tool yang kamu butuhkan. Kamu tinggal memanfaatkan tool mana yang akan kamu gunakan sesuai kebutuhan.

3. Mudah Digunakan

Salah satu alasan mengapa sebuah aplikasi banyak menjadi pilihan karena menawarkan kemudahan bagi penggunanya. Begitu juga ketika kamu menggunakan PixelLab for PC.

Untuk seorang pemula yang belajar mengedit foto, kamu bisa mengandalkan PixelLab for PC. Meskipun di awal kamu perlu beberapa penyesuaian, namun tidak butuh waktu lama. Kamu akan mudah terbiasa dan paham bagaimana cara menggunakan menu dan fitur-fitur yang tersedia.

Download PixelLab for PC Terbaru

PixelLab for PC merupakan aplikasi yang hadir untuk memberikan pengalaman berbeda bagi penggunanya. Kamu yang sudah terbiasa menggunakan versi mobile, tentu bisa langsung paham cara mengoperasikan versi PC karena ada banyak kesamaan.

Gunakan PixelLab for PC untuk membantu menghasilkan foto yang berkualitas. Bagi yang ingin mengunduhnya, silakan download PixelLab for PC terbaru melalui link di bawah ini:


Untuk Cara Menginstall File Installernya Bisa Dicek Disini

Editor: Muchammad Zakaria

Jangan sampai ketinggalan informasi terkini seputar teknologi dan tutorial terbaru dari Nesabamedia.com:

Berita Terkini Seputar Teknologi

Kumpulan Tutorial Terbaru

Rekomendasi Produk Terbaik

Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Inline Feedbacks
View all comments