• Our Partners:

Rilis Laptop Windows 11 SE, Microsoft Kembali Tantang Chromebook

Rilis Laptop Windows 11 SE, Microsoft Kembali Tantang Chromebook

Selama bertahun-tahun, Microsoft telah berusaha sekuat tenaga untuk mencoba meniru kesuksesan Chrome OS pada perangkat kelas entry. Windows RT, upaya pertama perusahaan yang gagal dengan perangkat ARM, diluncurkan hampir satu dekade lalu. Sementara itu, Mode Windows 10 S mencoba mengatasi masalah keamanan dengan membatasi pemasangan aplikasi, dan Windows 10X yang tampaknya ingin menyederhanakan seluruh OS.  … Baca Selengkapnya

Pembaruan Windows 11 KB5007215 Hadir Dengan Perbaikan Kinerja dan File Explorer

Pembaruan Windows 11 KB5007215 Hadir Dengan Perbaikan Kinerja dan File Explorer

Pembaruan Windows 11 KB5007215 baru saja diluncurkan ke pengguna umum di luar program Windows Insiders dan akan menambal bug yang menyebabkan masalah kinerja di beberapa pengguna. Seperti yang diberitakan sebelumnya, AMD mengumumkan bahwa prosesor seri Ryzen mereka telah mengalami masalah kinerja pada Windows 11. Memasang Windows 11 pada mesin Ryzen dapat mengurangi kinerja sistem dengan … Baca Selengkapnya

Microsoft Rilis Visual Studio 2022 dan .Net 6

Microsoft Rilis Visual Studio 2022 dan .Net 6

Microsoft telah mengumumkan ketersediaan umum Visual Studio 2022 dan .NET 6, keduanya kini telah tersedia untuk diunduh. Visual Studio 2022 untuk Mac, untuk lebih jelasnya, belum mencapai ketersediaan umum tetapi Microsoft mengumumkan adanya rilis pratinjau ketiga yang hadir dengan .NET 6 dan lebih banyak lagi. Selain itu, diumumkan bahwa pratinjau di masa mendatang akan menambahkan … Baca Selengkapnya

Di Windows 11 Build 22494, Halaman Apps & Feature Dapatkan Peningkatan

Di Windows 11 Build 22494, Halaman Apps & Feature Dapatkan Peningkatan

Di Windows 10, ketika anda ingin mengelola aplikasi di sistem, anda hanya perlu membuka halaman Apps & Feature di aplikasi Settings. Prosesnya tetap sama di Windows 11, tetapi Microsoft sedang mengerjakan peningkatan desain untuk Apps & Feature, di mana anda dapat menghapus aplikasi dari sistem atau mengelola aplikasi yang ada. Di Windows 11 Build 22494, … Baca Selengkapnya

Matikan Pengaturan Windows 10 Ini, Jika Peduli Dengan Privasi

Matikan Pengaturan Windows 10 Ini, Jika Peduli Dengan Privasi

Jika anda pengguna Windows 10 dan begitu peduli soal masalah privasi, sebaiknya matikan beberapa pengaturan berikut ini. Sebab, ini akan mengambil beberapa data dan riwayat penggunaan perangkat anda, yang salah satunya diperuntukkan menampilkan iklan yang relevan. Selain itu, pengaturan ini juga bisa dimatikan untuk meningkatkan kenyamanan dan kecepatan perangkat saat digunakan. Berikut adalah pengaturan yang … Baca Selengkapnya

Yang Baru di Windows 11: Bluetooth and Devices

Yang Baru di Windows 11 Bluetooth and Devices

Jika anda baru saja meningkatkan ke Windows 11, anda mungkin telah memperhatikan bahwa aplikasi Settings terlihat dan terasa sangat berbeda dari yang biasa anda gunakan di Windows 10. Alasannya adalah bahwa setiap aplikasi Settings di sistem operasi baru memiliki style-nya sendiri. Dalam posting blog ini, nesabamedia.com akan menjelajahi apa saja yang baru di panel Bluetooth … Baca Selengkapnya

Benarkah Kinerja Gaming di Windows 11 Mengalami Penurunan?

Benarkah Kinerja Gaming di Windows 11 Mengalami Penurunan

Windows 11 sekarang tersedia secara luas, dan Microsoft mencoba merayu para gamer dengan sejumlah kemampuan baru di sistem operasi tersebut. Di saat mereka menyatakan bahwa “jika anda seorang gamer, Windows 11 dibuat untuk anda,” salah seorang pengamat menunjukkan bahwa Windows 11 dapat “melumpuhkan” kinerja game. Menanggapi hal itu, beberapa orang lainnya pun memutuskan untuk memutakhirkan … Baca Selengkapnya

Bug Baru, Kapasitas Baterai di Windows 11 Menembus 104 Persen

Bug Kapasitas Baterai di Windows 11 Menembus 104 Persen

Microsoft telah merilis Windows 11 ke publik terhitung sudah satu bulan yang lalu, setelah menggembar-gemborkannya dengan tagline sistem operasi generasi berikutnya selama beberapa waktu. Meskipun ini adalah sistem operasi baru, dengan berbagai peningkatan fitur dan pengalaman yang lebih baik dari Windows 10, rupanya Windows 11 masih memiliki sejumlah bug yang mengganggu.  Setelah sebelumnya diserang oleh … Baca Selengkapnya

Yang Baru di Windows 11: Aplikasi Kalkulator

Yang Baru di Windows 11 Aplikasi Kalkulator

Windows 11 telah dirilis ke publik satu bulan yang lalu, dan kini mulai banyak digunakan pengguna meskipun pengirimannya dilakukan Microsoft secara bertahap. Ada banyak perubahan dan peningkatan yang hadir di sistem operasi baru ini. Jika sebelumnya nesabamedia.com telah membahas secara mendalam beberapa aspek di Windows 11 seperti File Explorer, Snap Layouts sampai dengan integrasi aplikasi … Baca Selengkapnya

Intel Jabarkan Daftar Game Yang Terdampak DRM di Windows 10 dan 11

Intel Jabarkan Daftar Game Yang Terdampak DRM di Windows 10 dan 11

Intel merilis prosesor desktop Alder Lake-S generasi ke-12 minggu lalu dan meskipun arsitektur mikro tersebut telah dioptimalkan untuk bekerja dengan baik pada Windows 11, Intel mencatat dalam panduan pengembang Alder Lake-nya bahwa perangkat lunak Digital Rights Management (DRM) yang ada dalam game, akan memerlukan pembaruan agar mereka dapat mendukung arsitektur Performance Hybrid Alder Lake dengan … Baca Selengkapnya